Asam Urat |
Di era zaman yang sangat modern banyak sekali makanan dan minuman yang cepat saji. Makanan yang di hasilkan oleh bahan-bahan yang cepat saji dengan pengolahan yang banyak mengandung bahan kimia menyebabkan penyakit di dalam tubuh. Beberapa penyakit yang disebabkan oleh makanan yang banyak mengandung bahan kimia seperti: Kencing manis(diabetes militus), asam urat (gout arthritis), koresterol dan lain sebagainya. Disini kami akan menjelasakan tentang penyakit asam urat atau sebutan lainnya gout arthritis. Asam urat adalah penyakit yang disebabkan oleh penumpukan kristal asam yang berada pada daerah sendi yang dapat menyebabkan rasa nyeri. Sebenarnya masih banyak penyebab asam urat. Beberapa faktor yang dapat membuat seseorang menderita asam urat :
- Faktor makanan seperti sayur-sayuran, jeroan, dan tempe. Makanan yang banyak mengandung purin dapat menyebabkan timbulnya purin. Purin adalah zat yang dapat menghasilkan asam urat. Oleh karena itu jauhi makanan yang mengandung agar tidak mendapat asam urat.
- Kurangnya melakukan olah raga. Fungsi melakukan olah raga untuk mengeluarkan toksin atau penyakit dalam tubuh. Agar tidak terjadi pengendapan asam urat di dalam tubuh.
- Gangguan penyakit ginjal. Akibat dari gangguan penyakit ginjal pengeluaran purin dan toksin terganggu akibatnya terjadi penumpukan purin
Asam urat merupakan penyakit pada darah dan sendi yang diakibatkan oleh adanya kristal asam yang mengalami menumpuk dalam darah dan sendi. Awal terjadinya asam urat yaitu akibat seseorang mengkonsumsi makanan yang terlalu tinggi purin akhirnya ginjal tidak bisa mengabsorbsi sari-sari makanan. Akibatnya terjadi penumpukan kadar asam urat dan purin pada darah dan daerah sendi.
Asam urat biasanya lebih banyak terjadi pada kaum laki-laki di bandingkan perempuan. Perempuan tidak beresiko untuk mengalami asam urat disebabkan oleh adanya hormon estrogen yang berfungsi untuk pengeluaran purin dan toksin dalam tubuh. Seseorang yang mengalami asam urat akan merasakan beberapa gejala yang khas seperti :
- Nyeri daerah persendian
- Kesemutan dan biasanya sampai tidak bisa di gerakan
- Akan terjadi pembengkakan dan kemerahan
- Biasanya muncul gejala lainnya seperti mual, muntah dan demam
- Seseorang penderita asam urat yang sampai parah biasanya kakinya sampai tidak bisa jalan
- Penderita asam urat biasanya banyak mengalami penyakit komplikasi dari penyakitnya
Penangan untuk pasien asam urat
Sebenarnya pengobatan untuk menangani penderita asam urat sangat banyak sekali. Tergantung seseorang mau menggunakan pengobatan seperti apa. Penanganan untuk pasien asam urat dengan cara :
- Kompres air hangat. Kegunaan air hangat untuk mengurangi nyeri dan pembekakan. Air hangat juga mempunyai kegunaan untuk vasodilatas atau merilekskan sistemperedaran pembuluh darah.
- Minum air putih yang banyak. Air putih berfungsi untuk membawa purin dalam darah dan sendi melalui air kencing dan keringat. Agar bisa di bawa ke luar dan tidak menumpuk di daerah sendi.
- Menggunakan obat kimia. Obat kimia yang digunakan alopurinol. Alopurinol digunakan untuk mengurangi kadar purin dengan melarutkan purin pada saluran kencing
- Melakukan terapi bekam. Bekam berfungsi untuk mengeluarkan darah kotor dan kadar purin dalam darah
- Melakukan operasi pengembali purin dalam darah dan sendi. Purin dalam di ambil agar asam urat dalam darah berkurang dan sembuh.
Sebaiknya jika akan menderita penyakit asam urat sebagainya segera di obati biar penyakit segera teratasi.
0 Response to "Cara Efektif Menangani Asam Urat (Gout Artritis)"
Post a Comment